JAKARTA, iNews.id - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diprediksi berbalik menguat atau rebound. Sebelumnya, IHSG ditutup turun 0,77 persen ke level 6.258.
Analis Binaartha Sekuritas M Nafan Aji Gusta Utama mengatakan, berdasarkan rasio fibonacci, support maupun resistance berada di 6.121,99 hingga 6.325,75. Berdasarkan indikator, MACD telah membentuk pola dead cross di area positif.
Editor : Ranto Rajagukguk
TAG :
ihsg
rekomendasi saham