BEKASI, iNews.id - Aksi Lastri Lestari, ibu rumah tangga asal Bekasi, Jawa Barat, memasak kerupuk di tengah cuaca panas ekstrem viral di media sosial. Dalam video, Lastri terlihat menjemur minyak di wajan dan dapat menggoreng kerupuk hingga matang tanpa menggunakan kompor. Berikut video selengkapnya.
Video Editor: Muarif Ramadhan
Editor : Dani Dahwilani
TAG : video viral cuaca ekstrem
Bagikan Artikel: