Berikut Daftar Tarif Jalan Tol Trans Jawa pada Mudik Lebaran 2024

Dinar Fitra Maghiszha
Simak daftar lengkap tarif jalan tol Trans Jawa pada mudik lebaran 2024. (Foto: Dok. Jasa Marga)

JAKARTA, iNews.id - Pemerintah melalui Badan Pengatur Jalan Tol (BPJT) Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) menetapkan tarif Jalan Tol Trans Jawa menyambut mudik lebaran 2024. Adapun jalur darat masih menjadi pilihan favorit para pemudik tahun ini, terlebih setelah terhubungnya Tol Trans Jawa sejak 2019. 

Tol Trans Jawa merupakan jaringan tol yang menghubungkan kota-kota di pulau Jawa. Jalur ini membentang dari Pelabuhan Merak, Cilegon, hingga Pelabuhan Ketapang, Banyuwangi. Jalur ini juga membentang sepanjang kurang lebih 1.167 kilometer (km) yang juga menghubungkan kota besar Jakarta, Semarang, dan Surabaya.

Berikut daftar tarif Jalan Tol Trans Jawa 2024 untuk Golongan I mengutip data BPJT Kementerian PUPR:

- Tangerang-Merak Rp53.500.
- Jakarta-Tangerang Rp8.000.
- Jakarta Outer Ring Road Rp17.000.
- Jakarta-Cikampek Rp27.000.
- Cikopo-Palimanan Rp119.000
- Palimanan-Kanci Rp13.500.
- Kanci-Pejagan Rp31.500.
- Pejagan-Pemalang Rp66.000.
- Pemalang-Batang Rp53.000.
- Batang-Semarang (Kalikangkung) Rp111.500.
- Semarang ABC Rp5.500.
- Semarang ABC-Solo Rp92.000.
- Solo-Ngawi Rp131.000.
- Ngawi-Kertosono Rp98.000
- Kertosono-Mojokerto Rp50.000.
- Mojokerto-Surabaya Rp39.000.
- Surabaya-Gempol Rp3.500
- Segmen Dupak-Waru Rp6.000.
- Segmen Waru-Porong Rp10.000.
- Segmen Porong-Gempol Rp9.500.
- Gempol-Pasuruan (Grati) Rp46.500.
- Gempol IC-Pandaan Rp13.000.
- Pasuruan-Malang Rp35.500.
- Pasuruan (Grati)-Gending Rp52.000.

Sementara itu, berikut akumulasi tarif tol Golongan I dari Jakarta menuju Cirebon/Semarang/Yogyakarta/Surabaya:

Editor : Aditya Pratama
Artikel Terkait
Bisnis
10 hari lalu

Menteri PU Akui Proyek Tol Gilimanuk-Mengwi Tak Menarik bagi Investor, Ini Alasannya

Bisnis
1 bulan lalu

Tol Bogor-Serpong Membentang 32,03 Km, Ditargetkan Rampung Agustus 2028

Nasional
1 bulan lalu

Tol Bogor-Serpong via Parung Mulai Dibangun Oktober 2026, Nilai Investasi Rp12,3 Triliun

Nasional
5 bulan lalu

Libur Tahun Baru Islam, 16 Ribu Kendaraan Serbu Jalur Cikatama–Kalikangkung! Diskon Tarif Tol 20% Diserbu Pemudik

Nasional
5 bulan lalu

3 Jalan Tol Baru Akan Dibangun, Ditargetkan Beroperasi Bertahap Mulai 2029

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal