Mantan Wakil Ketua KPK Takut China Jadi Investor Terbesar RI

Ferdi Rantung
Mantan Wakil Ketua KPK, Laode M. Syarif. (Foto: Ant)

JAKARTA, iNews.id - Mantan Wakil Ketua KPK, Laode M Syarif khawatir dengan investasi China di Indonesia. Pasalnya, investor negara itu dikenal kerap mengabaikan aturan di negara tempat dia berinvestasi.

"Saya sebenarnya takut sedikit, Sebenarnya bukan sedikit tapi takut banyak ketika China akan menjadi investor nomor satu  di Indonesia." katanya, Selasa (8/12/2020)

Syarif mengatakan, China merupakan dengan improper payment alias pembayaran tidak benar tertinggi di dunia. Indonesia, kata dia, juga di peringkat atas tepatnya posisi enam.

"Dari tahun 2011 sampai 2020, location of improper payment nomor satu adalah China  disusul Brasil, India, Meksiko, Rusia, lalu Indonesia. Jadi saya takut when Chinese become the biggest investor in Indonesia," katanya.

Negara-negara tersebut, kata Syarif, tak memiliki aturan soal penegakan hukum, terutama korupsi, untuk investasi di luar negeri. Hal ini berbeda dengan negara-negara seperti AS dan sejumlah negara Eropa.

Editor : Rahmat Fiansyah
Artikel Terkait
Destinasi
1 hari lalu

Museum Reog Ponorogo Viral di Medsos, Ini Lokasi dan Keistimewaannya!

Mobil
1 hari lalu

Isi Garasi Bupati Ponorogo Tersangka Korupsi hanya Alphard dan Motor Vespa!

Nasional
2 hari lalu

Misteri Megakorupsi Bakal Dibongkar Jaksa Agung

Nasional
2 hari lalu

Mengenang Antasari Azhar, Jaksa Pertama Jabat Ketua KPK yang Gigih Berantas Korupsi

Nasional
5 hari lalu

Gubernur Riau Abdul Wahid Pakai Duit Jatah Preman untuk Pelesiran ke Inggris hingga Brasil

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal