Menguat 31 poin, IHSG Sesi I Ditutup Naik ke Level 6.524

Dinar Fitra Maghiszha
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berada di zona hijau pada sesi I perdagangan hari ini, Rabu (3/11/2021) (Foto: Antara)

JAKARTA, iNews.id - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berada di zona hijau pada sesi I perdagangan hari ini, Rabu (3/11/2021). IHSG ditutup naik 31,36 poin atau 0,48 persen ke level 6.524,640.

Sejak awal perdagangan dibuka pagi tadi, IHSG sudah memperlihatkan tren penguatan, setelah dihantam tekanan selama dua hari terakhir.

Adapun terdapat 272 emiten menguat, 227 yang melemah, dan 162 lainnya stagnan. Total transaksi mencapai Rp5,5 triliun dari 13,7 miliar lembar saham yang diperdagangkan.

Indeks LQ45 naik (0,68 persen) di 939,93, JII (0,10 persen) di 557,72, IDX30 (0,74 persen) di 499,90 MNC36 (0,68 persen) di 318,915.

Menilik indeks sektoral, beberapa yang ikut menguat seperti: bahan baku (0,33 persen), energi (0,22 persen), keuangan (0,98 persen), industri (0,01 persen), kesehatan (0,71 persen), infrastruktur (0,13 persen), properti (1,07 persen) transportasi (0,48 persen).

Editor : Aditya Pratama
Artikel Terkait
Keuangan
3 jam lalu

Outlook 2026: IHSG Diproyeksi Tembus Level 9.000, Efek Danantara Jadi Sorotan

Keuangan
2 hari lalu

Hari Terakhir Perdagangan 2025, IHSG Ditutup Menguat ke 8.646 

Keuangan
2 hari lalu

IHSG Sentuh Rekor Tertinggi 24 Kali Sepanjang 2025, Kapitalisasi Pasar Tembus Rp16.000 Triliun

Keuangan
2 hari lalu

Hari Terakhir 2025, IHSG Dibuka Melemah di Level 8.627  

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal