RUPST Astra Setujui Bambang Brodjonegoro Mundur dari Komisaris Independen

Dinar Fitra Maghiszha
RUPST PT Astra International Tbk (ASII) menyetujui pengunduran diri Bambang Brodjonegoro dari komisaris independen. (Foto: Istimewa)

JAKARTA, iNews.id - PT Astra International Tbk (ASII) menyetujui pengunduran diri Bambang Permadi Soemantri Brodjonegoro dari komisaris independen. Keputusan itu ditetapkan lewat Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) di Jakarta, Kamis (8/5/2025).

Astra mengangkat kembali John Raymond Witt dan Stephen Patrick Gore sebagai komisaris.

"Menerima pengunduran diri Bapak Bambang Permadi Soemantri Brodjonegoro sebagai komisaris independen," tulis manajemen Astra dalam keterangannya, Kamis (8/5/2025).

Berikut susunan Dewan Komisaris Astral:

Presiden Komisaris: Prijono Sugiarto
Komisaris Independen: Sri Indrastuti Hadiputranto
Komisaris Independen: Apinont Suchewaboripont
Komisaris Independen: Muliaman Darmansyah Hadad
Komisaris: Anthony John Liddell Nightingale
Komisaris: Benjamin William Keswick
Komisaris: John Raymond Witt
Komisaris: Stephen Patrick Gore
Komisaris: Benjamin Herrenden Birks
Komisaris: Hsu Hai Yeh

Editor : Rizky Agustian
Artikel Terkait
Nasional
21 jam lalu

Bupati Ponorogo Ditetapkan Tersangka KPK bersama 3 Orang Lain, Ini Identitasnya

Nasional
22 jam lalu

Program Desa Emas Bikin UMKM Lebih Percaya Diri dan Berkembang

Nasional
23 jam lalu

Jadi Tersangka KPK, Bupati Ponorogo Sugiri Sancoko Terjerat 3 Klaster Kasus Korupsi

Nasional
1 hari lalu

Blak-blakan! Jaksa Agung ST Burhanuddin akan Kembali Bongkar Megakorupsi

Nasional
2 hari lalu

Kapolri Ungkap Terduga Pelaku Peledakan di SMAN 72 Jakarta adalah Siswa

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal