Ada 5 Menkeu Perempuan di G20, Siapa Saja?

Michelle Natalia
Menkeu RI Sri Mulyani dan Menkeu Kanada Chrystia Freeland. Foto: IG Sri Mulyani

JAKARTA, iNews.id - Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati mengatakan, ada lima menkeu perempuan di G20. Selain Sri Mulyani, empat menkeu perempuan lainnya, yakni Menkeu Kanada Chrystia Freeland, Menkeu Amerika Serikat (AS) Janet Yellen, dan Menkeu India Nirmala Sitharaman. 

"Mereka semua adalah menteri keuangan perempuan pertama kali di negaranya," tulis Sri Mulyani dalam akunnya di Instagram, dikutip Jumat (5/11/2021).

Dia pun bercerita tentang pertemuannya dengan menkeu Kanada. Sri Mulyani mengaku, mereka membahasa kerja sama dan dukungan Kanada untuk Indonesia dalam Presidensi G20. 

"Senang bertemu Menteri Keuangan Kanada Chrystia Freeland di sela acara COP26 di Glasgow, membahas kerja sama dan dukungan Canada untuk Indonesia dalam Presidensi G20 2022," ujarnya. 

Chrystia juga membagikan pengalaman Kanada menerapkan agenda climate change atau perubahan iklim yang ambisius dan penerapan carbon market yang tidak mudah. 

Editor : Jujuk Ernawati
Artikel Terkait
Nasional
4 hari lalu

Ekonomi Tumbuh 5,04 Persen, Purbaya Sebut Bukti APBN Dikelola Efektif

Nasional
7 hari lalu

Purbaya Ajak Produsen Rokok Ilegal Jadi Pemain Legal: Kalau Masih Gelap Kita Sikat

Nasional
13 hari lalu

Bertemu Menhut, Purbaya Singgung Manajemen Pengelolaan Hutan di Indonesia

Nasional
13 hari lalu

Mustofa Nahra: Gaya Koboi Purbaya Disukai Masyarakat, kalau Luhut Menjengkelkan

Nasional
13 hari lalu

Purbaya Masih Pikir-Pikir Turunkan PPN Jadi 8%: Saya Bisa Kehilangan Rp70 Triliun

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal