Demo Mahasiswa di Depan Kantor Gubernur Sulbar Berakhir Ricuh

iNews TV
Unjuk rasa yang berlangsung di Kantor Gubernur Sulbar memanas.

MAMUJU, iNews.id - Unjuk rasa yang berlangsung di Kantor Gubernur Sulbar memanas. Massa yang menyoroti kinerja Pj. Gubernur terlibat kericuhan dengan polisi dan Satpol-PP yang berjaga.    

Aksi yang awalnya berlangsung damai berubah jadi ricuh setelah massa aksi yang hendak menyampaikan aspirasinya tak diizinkan masuk ke dalam Kantor Gubernur. Akibat kericuhan ini, sejumlah mahasiswa mengaku mengalami luka ringan. 

Editor : Wahyu Triyogo
Artikel Terkait
Buletin
12 jam lalu

Tolak Dilabeli Miskin, Puluhan Ribu Warga Mundur dari Daftar Penerima Bansos

Buletin
16 jam lalu

Penampakan Perumahan Elite di Padang Diterjang Banjir Bandang, Jalanan Dipenuhi Lumpur

Buletin
16 jam lalu

Darurat Banjir dan Longsor di Sumut, Bobby Minta Keselamatan Masyarakat Jadi yang Utama

Buletin
1 hari lalu

Presiden Prabowo Minta Tindak Tegas Bandara Ilegal

Buletin
1 hari lalu

Mobil Gubernur Bobby Nasution dan Bupati Batubara Diadang Warga, Ada Apa?  

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal