Pohon Beringin Setinggi 15 Meter Tumbang Timpa Ruang Kelas Sekolah di Cianjur

Mochamad Andi Ichsyan
Ricky Susan
Pohon besar tumbang menimpa SD Negeri Sukasari di Kecamatan Campaka, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, Kamis (30/1/2025). (Foto: iNews/M Andy Ichsyan)

CIANJUR, iNews.id - Pohon beringin tumbang menimpa bangunan SD Negeri Sukasari di Kecamatan Campaka, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, Kamis (30/1/2025). Peristiwa ini terjadi setelah para murid masuk ke dalam kelas usai jam istirahat.

Tak lama setelah siswa berada dalam kelas, pohon beringin setinggi 15 meter yang berada di belakang sekolah tiba-tiba tumbang akibat diterjang angin kencang. Dalan kejadian ini, enam siswa terluka dan dilarikan ke puskesmas.

"Kejadiannya saat siswa baru saja masuk ruang kelas usai jam istirahat. Tak lama setelah siswa berada di dalam ruangan, pohon beringin tumbang akibat diterjang angin kencang," ujar Kepala Bidang SD Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) Kabupaten Cianjur Aripin, Kamis (30/1/2025).

Editor : Donald Karouw
Artikel Terkait
Megapolitan
3 jam lalu

Cegah Bahaya, Pemprov Jakarta Tebang 163 Pohon yang Rawan Tumbang

Buletin
2 hari lalu

Momen Cristiano Ronaldo Hadiri Jamuan Makan bersama Donald Trump dan Pangeran Arab Saudi 

Megapolitan
3 hari lalu

Ngeri! Pohon Tumbang di Jalan DI Panjaitan Jaktim Timpa Sejumlah Mobil 

Buletin
3 hari lalu

Detik-Detik Pohon Raksasa Tumbang di Jalan Sisingamangaraja, Mobil Tertimpa

Megapolitan
3 hari lalu

Pohon Tumbang Dekat Bundaran Senayan, Transjakarta Rekayasa Rute Manggarai-Blok M

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal