Prabowo Kumpulkan Para Ketua Umum Partai di Kemhan, Apa yang Dibicarakan?

iNews TV
Mobil Prabowo tiba di kantor Kemhan (foto: MPI)

JAKARTA, iNews.id - Presiden terpilih, Prabowo Subianto, mengumpulkan sejumlah ketua umum partai politik di Kementerian Pertahanan (Kemhan) di Jalan Medan Merdeka Barat Jakarta Pusat, Kamis (17/10/2024). Pertemuan tersebut berlangsung tertutup.

Dalam pertemuan itu, terlihat Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan mendatangi kantor Kemhan. Kemudian, disusul oleh Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar.

Lalu, ada Ketua Umum Partai Golkar Bahlil Lahadalia, dan Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY).

Sebelumnya, Ketua Umum Partai Nasdem Surya Paloh juga tiba di Kantor Kemhan.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Nasional
5 jam lalu

Mensesneg Tegaskan Rehabilitasi Eks Dirut ASDP Ira Puspadewi Sudah Dikaji Pakar Hukum

Buletin
14 jam lalu

Terungkap! Api Cemburu Jadi Pemicu Ayah Tiri Bunuh Alvaro 

Nasional
14 jam lalu

Diajak Ketemu Jokowi dan Minta Maaf, Roy Suryo: Siapa yang Salah?

Nasional
16 jam lalu

Eks Dirut ASDP Ira Puspadewi Direhabilitasi, Pengacara: Terima Kasih Pak Prabowo

Nasional
16 jam lalu

Isu Ijazah Jokowi, Ahli Digital Forensik: Times New Roman Sudah Ada di Tahun 80-an

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal