RAKYAT BERSUARA: Elektabilitas Masih Kecil, Kun Wardana Jawab Time Will Tell

Nur Khabibi
Cawagub Jakarta Kun Wardana (foto: iNews)

JAKARTA, iNews.id - Calon Wakil Gubernur Jakarta nomor urut 2 Kun Wardana merespons soal elektabilitasnya bersama Dharma Pongrekun yang masih kecil di berbagai survei. Kun menjawabnya dengan kalimat singkat dalam bahasa Inggris.

"Time will tell (waktu yang akan menjawab)," kata Kun dalam Rakyat Bersuara bertajuk 'Hasil Tipis Pilkada Jakarta, Siapa Juara?' di iNews, Selasa (12/11/2024).

Kun kemudian menjelaskan, hasil Pilkada 2024 ditentukan oleh rakyat pada pemungutan suara nanti. Dia mengingatkan, masih banyak warga Jakarta yang menjawab tidak tahu dalam berbagai survei.

Menurutnya, hal itu menunjukkan bahwa warga yang belum menentukan dukungan masih banyak.

"Kita harapkan dukungan dari silent majority ini," ujar Kun.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Buletin
8 jam lalu

Mendebarkan! Momen Warga Terjebak Banjir-Longsor dalam Hutan di Tapanuli, Minta Tolong Bupati

Buletin
12 jam lalu

Detik-Detik Mencekam Banjir Bandang Terjang Sumut, 24 Orang Tewas

Buletin
13 jam lalu

Ratusan Warga Antre BLT Kesra Rp900 Ribu, Kantor Pos di Berbagai Daerah Membludak

Nasional
23 jam lalu

Ketum Joman Ungkap Hasil Penelitian Ijazah Jokowi, Stempel UGM Tampak di Depan Foto

Nasional
24 jam lalu

Polemik Ijazah, Denny Indrayana: Sumber Masalahnya Ada di Pak Jokowi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal