5 Seragam Polisi dari Berbagai Negara Paling Unik, Nomor 4 Pakai Rok Rumbai

Inas Rifqia Lainufar
Seragam polisi dari berbagai negara paling unik. Seragam Polisi di Negara Fiji (Foto: Pinterest)

JAKARTA, iNews.id - Inilah seragam polisi dari berbagai negara paling unik. Jika biasanya polisi mengenakan seragam yang terdiri dari setelan baju safari dengan celana panjang yang berwarna gelap, polisi-polisi dari negara ini justru mengenakan pakaian yang berbeda.

Beberapa dari mereka bahkan memakai desain dan warna seragam yang begitu mencolok.

Adapun seragam polisi paling unik dari berbagai negara yang dihimpun iNews.id dari berbagai sumber adalah sebagai berikut (8/7/2022).

Seragam polisi dari berbagai negara paling unik

1.Norwegia

Apabila polisi lalu lintas biasanya mengenakan celana panjang, polisi Norwegia justru memakai celana pendek. Seragam polisi lalu lintas musim panas Norwegia terdiri dari kemeja pilot hitam dan celana pendek hitam dengan garis-garis putih di bagian bawah.

Bukan tanpa alasan, polisi Norwegia mengenakan celana pendek karena mereka kerap mengendarai sepeda saat berpatroli. Namun karena dianggap terlalu pendek dan ketat, seragam polisi Norwegia ini kerap menjadi pusat perhatian.

Editor : Komaruddin Bagja
Artikel Terkait
Internasional
2 bulan lalu

Mengapa Netanyahu Tolak Masuk PM Norwegia Jonas Gahr Store ke Israel?

Internasional
2 bulan lalu

Waduh, Israel Tolak Kunjungan PM Norwegia Jonas Gahr Store

Destinasi
2 bulan lalu

Enzy Storia Liburan ke Norwegia, Pamer Cantiknya Aurora di Instagram

Internasional
3 bulan lalu

Janggal! Pelaku Judi Sudah Tahu Pemenang Nobel Perdamaian Maria Machado Sebelum Pengumuman

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal