Infografis 10 Negara Teraman untuk Wanita

Anton Suhartono
Infografis 10 Negara Teraman untuk Wanita

JAKARTA, iNews.id –  Negara aman dan melindungi wanita menjadi nilai plus karena lebih dipercaya untuk dikunjungi. Negara teraman untuk perempuan dinilai dari beberapa faktor, seperti keselamatan di jalan, pembunuhan yang disengaja, kekerasan seksual dilakukan bukan oleh pasangan, kekerasan seksual oleh pasangan intim, diskriminasi hukum, kesenjangan gender global, indeks ketidaksetaraan gender, dan kekerasan terhadap sikap perempuan.

Selain itu kriteria negara yang aman bagi wanita dinilai dari langkah-langkah pemerintah dalam melindungi perempuan, keramahan warga, tingkat kejahatan dan kekerasan berbasis gender, keberterimaan secara keseluruhan, Global Peace Index (GPI), serta indeks kesenjangan gender global.

Negara-negara yang memiliki kinerja baik dalam semua bidang ini dianggap aman bagi perempuan. Berikut daftar negara teraman untuk wanita perlu diketahui, terutama bagi mereka yang gemar travelling.

Editor : Johan Jaelani
Artikel Terkait
Internasional
2 tahun lalu

10 Negara Teraman untuk Wanita, Cocok bagi Solo Traveller

Internasional
4 bulan lalu

Infografis Indonesia jadi Negara Teraman Jika Perang Dunia III Pecah

Destinasi
2 tahun lalu

Infografis Daftar 4 Tempat Wisata Rohani Terindah di Indonesia

Infografis
3 tahun lalu

Infografis Tempat Wisata di Kuningan untuk Healing saat Libur Lebaran

Infografis
3 tahun lalu

Infografis Kemenparekraf Keluarkan Edaran Antisipasi Lonjakan Covid-19 di Libur Lebaran

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal