Jepang Diguncang Gempa Magnitudo 6, Ada Peringatan Tsunami

Ahmad Islamy Jamil
Ilustrasi gempa bumi. (Foto: Ist.)

TOKYO, iNews.id – Gempa berkekuatan magnitudo 6 mengguncang Kepulauan Bonin, Jepang, Selasa (21/6/2022) sore. Lokasi pusat gempa kali ini berada cukup jauh di sebelah tenggara pulau-pulau utama negara itu.

Reuters melansir, Jepang memperkirakan terjadi sedikit perubahan permukaan laut pascagempa tersebut. Menurut Pusat Seismologi Eropa-Mediterania (EMSC), gempa berada pada kedalaman 40 km.

Sementara Badan Meteorologi Jepang mengeluarkan peringatan tsunami. Kendati demikian, peringatan itu menyiratkan hanya ada perubahan kecil di permukaan laut akibat gempa. 

Menurut badan tersebut, kenaikan permukaan laut terjadi di sekitar serangkaian pulau terpencil seperti Chichijima—yang menjadi bagian dari dari Kepulauan Bonin.

Editor : Ahmad Islamy Jamil
Artikel Terkait
Nasional
20 jam lalu

Gempa M5,1 Guncang Halmahera Barat Malut, Tak Berpotensi Tsunami

Nasional
1 hari lalu

Gempa Besar Magnitudo 6,1 Guncang Supiori Papua

Internasional
2 hari lalu

Gempa M6,3 Guncang Afghanistan, 20 Orang Tewas 320 Luka

Internasional
3 hari lalu

Gempa Dahsyat Bermagnitudo 6,3 Guncang Afghanistan

Nasional
5 hari lalu

Gempa Hari Ini Guncang Kaur Bengkulu, Berkekuatan Magnitudo 3,5

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal