Banjir Surut, Jalur KA Stasiun Kampung Bandan-Jakarta Kota Dipastikan Normal

Ravie Wardani
Ilustrasi penumpang KRL Commuter Line (dok. iNews.id)

JAKARTA, iNews.id - Hujan lebat disertai angin kencang yang melanda Jabodetabek mengakibatkan banjir pada Senin (12/1/2026). Genangan air pun membuat perjalanan KRL sempat terganggu, khususnya di lintas Kampung Bandan-Jakarta Kota.

Melalui akun X resminya, KAI Commuter selaku pihak pengelola membagikan update terbaru operasional KRL hari ini. 

Lintas Stasiun Jakarta Kota-Kampung Bandan dan Angke-Kampung Bandan disebut sudah berjalan normal.

"#InfoLintas Info Lanjut: Genangan Air di antara Stasiun Kampung Bandan-Jakarta Kota dan Angke-Kampung Bandan dampak hujan saat ini telah surut," tulis pihak KAI, Selasa (13/1/2026).

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Megapolitan
2 jam lalu

28 RT dan 6 Ruas Jalan di Jakarta Masih Terendam Banjir Pagi Ini

Megapolitan
12 jam lalu

Ancaman Banjir Mengintai, Ditpolairud Polda Metro Jaya Patroli SAR di Permukiman Pluit

Megapolitan
17 jam lalu

Banjir Rendam Rumah Warga di Cilincing Jakut, 48 Jiwa Mengungsi

Megapolitan
17 jam lalu

Jabodetabek Diterjang Banjir, Puluhan Toko di Jalan Regency Tangerang Terendam

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal