Jakarta Zona Merah, 412 Balita Terpapar Covid-19

Komaruddin Bagja
Pasien Covid-19 di DKI Jakarta, termasuk 412 balita terpapar, Kamis (15/7/2021) (Foto: SIndo)

JAKARTA, iNews.id -  Berdasarkan data terkini Dinas Kesehatan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta, sebanyak 412 balita terpapar Covid-19. Provinsi DKI Jakarta masuk zona merah.

"Sebanyak 13 persen dari 12.691 kasus positif hari ini adalah anak-anak di bawah usia 18 tahun, dengan rincian, yaitu 1.481 kasus adalah anak usia 6 - 18 tahun dan 412 kasus adalah anak usia 0 - 5 tahun," kata Kepala Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit, Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta, Dwi Oktavia di Jakarta, Kamis (15/7/2021).

Untuk itu, penting sekali bagi para orang tua agar menjaga anak-anaknya lebih ketat dan menghindari keluar rumah membawa anak-anak. Sebisa mungkin lakukan aktivitas di rumah saja bersama anak, karena kasus positif pada anak saat ini masih tinggi.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Health
2 hari lalu

Apa Benar Alat Tes TBC INDIGEN dari PCR Covid-19? Ini Faktanya!

Mobil
3 hari lalu

Pemerintah Siapkan Insentif Otomotif, Skema Mirip saat Covid-19

Nasional
12 hari lalu

RDF Rorotan 2 Kali Gagal Uji Coba, Proyek Rp1,2 Triliun Ini Patut Dicurigai

Megapolitan
17 hari lalu

8 Tanggul di Jakarta Jebol Imbas Hujan Deras, Pemprov Segera Perbaiki

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal