Karyawan Ridho Pandoe Int Apresiasi Kerja Sama dengan MNC Life, Dapat Asuransi Kesehatan

Danandaya Arya Putra
Monica, karyawan Ridho Pandoe Int, mengapresiasi kerja sama dengan MNC Life dalam menghadirkan asuransi kesehatan. (Foto: Danandaya Arya Putra)

JAKARTA, iNews.id - Salah satu karyawan Ridho Pandoe Int, Monica, mengaku senang perusahaan tempatnya bekerja bekerja sama dengan MNC Life. Sebab, Ridho Pandoe Int telah memilih produk asuransi Bestie dari MNC Life.

"Perasaan saya ya sangat senang karena ini adalah pertama kali saya mendapatkan asuransi ini," kata Monica di Bekasi, Senin (6/5/2024).

Dia tak akan khawatir lagi jika suatu saat terjadi hal yang tidak diinginkan seperti kecelakaan kerja. Pasalnya, kini dia telah memiliki asuransi kesehatan.

"Saya jadinya tidak khawatir lagi kalau ke depannya saya terjadi apa-apa, karena sudah di-cover oleh asuransi ini," tuturnya.

Sebagai informasi, Bestie adalah program asuransi kesehatan yang bisa dibeli secara langsung di aplikasi Motion Life. Asuransi ini sangat terjangkau dan bisa dimiliki siapa pun. 

Diketahui, Ridho Pandoe Int merupakan grup holding yang mengawasi berbagai perusahaan termasuk Bahana Genta Samodra, Puspita Corporate, Adi Makmur Berkah, Bhumi Energi Barokah, dan lainnya.

Editor : Rizky Agustian
Artikel Terkait
Bisnis
1 hari lalu

Binus Business School Apresiasi Kegiatan Leader Talk MNC Insurance Group, Kolaborasi Pendidikan dan Industri

Bisnis
1 hari lalu

MNC Insurance Group Dorong Literasi Asuransi Lewat Seminar di Binus Business School

Bisnis
11 hari lalu

MNC Life Gelar Seminar di Horizon University Karawang, Dorong Literasi Keuangan Generasi Muda

Bisnis
12 hari lalu

MNC Life Tunjukkan Komitmen Perlindungan, Serahkan Klaim Asuransi Jiwa kepada Keluarga Tertanggung

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal