Lagi, Longsor Menuju Puncak Bertambah di Permukiman Kampung Babakan

Tri Hatnanto
Antara
Kondisi longsor di jalur puncak (Foto: IST)

BOGOR, iNews.id – Titik longsor di Jalur menuju Puncak Bogor bertambah. Longsor tidak hanya menerjang jalan utama, tetapi juga permukiman warga menuju Puncak.   

Kapolres Bogor AKBP Andi M Dicky Pastika Gading mengatakan, longsor yang baru terjadi di Kampung Babakan RT03 RW IV Desa Cibeureum, Kecamatan Cisarua. Tanah longsor menutup jalan menuju desa setempat.

“Tidak ada korban jiwa, kerugian ditaksir sekitar Rp15 juta, tanah menutupi sebagian jalan desa,” kata Dicky di Bogor, Senin (5/2/2018).

Adanya persitiwa longsor tersebut, data sementara ada lima titik. Longsor sebelumnya menerjang jalur utama Puncak di kawasan Panimbangan Kecil, Desa Tugu Selatan, Kecamatan Cisarua yang mengakibatkan bahu jalan amblas dan matrial tanah dari tebing menutup sebagian bahu jalan.

Kemudian di sekitar Masjid Atta Awun, di pinggir jalan raya Sukabumi Kampung Cikereteg Caringin, dekat hotel Grand Hill, dan kawasan Wisata Riung Gunung.

Editor : Khoiril Tri Hatnanto
Artikel Terkait
Megapolitan
5 jam lalu

Banyak Disalahgunakan, Pelat Diplomatik dan TNI-Polri Jadi Target Operasi Zebra Jaya

Megapolitan
7 jam lalu

Rekonstruksi Penculikan Kacab Bank BUMN, Pengacara Korban Yakin Ada Unsur Pembunuhan

Nasional
7 jam lalu

Roy Suryo Cs Ajukan Saksi dan Ahli Meringankan di Kasus Ijazah Jokowi, Ini Daftarnya

Megapolitan
7 jam lalu

Rekonstruksi Pembunuhan Kacab Bank, Terungkap Korban Terus Melawan saat Diculik

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal