MNC Peduli Salurkan Sapi Limosin untuk Masjid Istiqlal

Ichsan Amin
MNC Peduli menyalurkan hewan kurban berupa domba dan sapi ke sejumlah masjid di Jakarta dan Bogor, Jawa Barat. (Foto: Dok. MNC Peduli).

JAKARTA, iNews.id - MNC Peduli menyalurkan hewan kurban berupa domba dan sapi ke sejumlah masjid di Jakarta dan Bogor, Jawa Barat. Kegiatan kurban pada Idul Adha 1442 Hijriah diharapkan bisa membantu masyarakat di masa pandemi.

Tahun ini, hewan kurban berupa sapi limosin 800 kilogram diserahkan ke Masjid Istiqlal. Sapi dan domba lainnya diserahkan ke Masjid Bimantara, Jakarta Pusat dan Masjid Agung Baitul Faidzin di Kabupaten Bogor, Jawa Barat. Penyaluran hewan kurban dilaksanakan Senin-Rabu, 19-21Juli 2021.

Selain melalui masjid, MNC Peduli juga menyalurkan hewan kurban secara langsung kepada masyarakat dan melalui sejumlah institusi lain untuk menjangkau masyarakat lebih luas. Penyaluran hewan kurban MNC Peduli ini didukung oleh mitra MNC Peduli dan unit bisnis MNC Group. 

Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait
Nasional
16 jam lalu

MNC University Ajak Anggota PMR Gunakan Medsos secara Positif di Pelatihan Literasi Digital

Nasional
22 jam lalu

Ratusan PMR Antusias Ikuti Pelatihan Literasi Digital Bareng MNC University dan MNC Peduli

Nasional
24 jam lalu

MNC Peduli dan MNC University Latih Anggota PMR Jadi Generasi Cerdas Digital

Nasional
1 hari lalu

Program Desa Emas Bikin UMKM Lebih Percaya Diri dan Berkembang

Nasional
2 hari lalu

Angela Tanoesoedibjo: Kolaborasi Multipihak Kunci Majukan UMKM Desa

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal