6 Contoh Biantara Sunda Berbagai Tema yang Bisa Dipelajari Siswa

Wikku D Nugroho
Simon Iqbal Fahlevi
Contoh biantara bahasa sunda berbagai tema (freepik)

JAKARTA, iNews.id - Contoh biantara Sunda berikut ini bisa dipelajari bagi siswa yang ingin memahami secara mendalam Bahasa Sunda

Biantara Sunda merupakan karya sastra lisan tradisional dari daerah Sunda, khususnya Jawa Barat yang masih lestari hingga saat ini. Sastra satu ini kerap disampaikan dalam bentuk pidato ataupun ceramah. 

Mengutip Suhaya (2007), dalam buku Basa Sunda, biantara Sunda memiliki makna mendalam dan mengandung nilai-nilai kearifan lokal. Tradisi ini adalah bagian penting dari warisan budaya Sunda.

Melansir berbagai sumber, Minggu (30/7/2024), berikut contoh biantara Sunda.

Contoh Biantara Sunda

1. Contoh Teks Biantara Bahasa Sunda Tentang Sopan Santun


Assalamualaikum warrahmatulohi wabarakattuh. 

Wassolatu wassalamu ‘ala sayyidina Muhammadin, wa’ala alihi wasohbihi wasallam. Robbi sohli sodri wayasirli amri, wahlul ukdata min lisani yafkohu qowli. 

Puji sareng syukur hayu urang sami-sami panjatkeun ka hadirat Alloh Subhanahu Wata’ala, anu parantos masihan rahmat sareng hidayahna kanggo urang sadayana, margi urang tiasa ngumpul ngariung di tempat anu dimulyakeun ieu. 

Editor : Komaruddin Bagja
Artikel Terkait
Nasional
1 tahun lalu

5 Berita Populer: Contoh Biantara Bahasa Sunda hingga Penampakan Jersey Baru Persib

Nasional
2 tahun lalu

5 Berita Populer: Ribka Sugiarto Mundur dari Pelatnas PBSI hingga Contoh Ucapan Ulang Tahun dalam Bahasa Sunda

Nasional
2 tahun lalu

Contoh Teks Pidato Isra Miraj Bahasa Sunda Singkat dan Menyentuh Hati

Nasional
2 tahun lalu

7 Contoh Sajak Sunda Tentang Alam, Lengkap dengan Artinya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal