Ardiansyah Sulaiman-Mahyunadi Penuhi Syarat 20 Persen, Siap Bergerak Menangkan Pilbup Kutai Timur

M Refi Sandi
Ardiansyah Sulaiman-Mahyunadi optimistis menang dalam Pilkada Kutai Timur (Foto: Refi Sandi)

JAKARTA, iNews.id - Pasangan Calon Bupati dan Calon Wakil Bupati Ardiansyah Sulaiman-Mahyunadi alias Army memenuhi syarat 20 persen di Pilkada Kabupaten Kutai Timur, Kalimantan Timur. Keduanya diusung Partai Keadilan Sejahtera (PKS) dan Partai Perindo.

"Alhamdulillah untuk Kutai Timur dari konfigurasi kursi yang ada PKS 7 dan Perindo 1, alhamdulillah sudah mencukupi 20 persen. Kemarin kita sudah mendapatkan dukungan dari Perindo untuk mengusung hari ini keluar juga SK dari PKS dari 7 kursi sehingga lengkap 8 kursi," kata Ardiansyah di Kantor DPP PKS, Pasar Minggu, Jakarta Selatan, Selasa (2/7/2024).

Ardiansyah mengaku siap bergerak ke lapangan untuk memenangkan Pilkada Kutai Timur.

"Kita sudah siap melakukan pemenangan dalam rangka untuk memenangkan kontestasi nantinya sehingga dengan pasangan ini sudah resmi kita siap bergerak di lapangan," tambahnya.

Sementara itu, Mahyunadi yang juga kader Partai Perindo yang dipimpin oleh Ketua Umum DPP Partai Perindo Hary Tanoesoedibjo dan Ketua Harian Nasional DPP Partai Perindo Angela Tanoesoedibjo meyakini duetnya dengan Ardiansyah diharapkan masyarakat. Ia pun akan segera bekerja mensosialisasikan ketika kembali ke Kutai Timur.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Nasional
9 jam lalu

Hari Pahlawan, Sekjen Partai Perindo: Koruptor dan Ambisi Elite Bentuk Penjajah Pembangunan Modern

Nasional
10 jam lalu

PKS Gelar Rakernas, Susun Masukan Konstruktif untuk Pemerintahan Prabowo

Nasional
3 hari lalu

Tokoh Banten TB Sangadiah Wafat, Partai Perindo: Sosok Ulama dan Pendekar Pemersatu

Nasional
5 hari lalu

Profil Soeripto, Tokoh Intelijen dan Pendiri PKS yang Meninggal Dunia di Usia 89 Tahun

Nasional
5 hari lalu

Kabar Duka, Tokoh Intelijen Soeripto Meninggal Dunia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal