BJ Habibie Wafat, Polri: Beliau Bapak Demokrasi dan Kemajuan Teknologi Indonesia

Irfan Ma'ruf
Kepala Divisi Humas Mabes Polri Irjen Muhammad Iqbal. (Foto: iNews.id/Irfan Ma'ruf)

JAKARTA, iNews.id - Polri menyampaikan belasungkawa dan rasa duka cita yang mendalam atas wafatnya Presiden ke-3 RI Bacharuddin Jusuf (BJ) Habibie. Korps Bhayangkara ini mengenang Habibie sebagai bapak kemajuan di bidang sains dan teknologi.

Kepala Divisi Humas Mabes Polri Irjen Muhammad Iqbal mengenang Habibie mengesahkan UU Nomor 2/1999 yang memberikan kebebasan pada rakyat untuk menyalurkan aspirasi melalui partai politik (parpol).

"Beliau sebagai bapak demokrasi dan bapak kemajuan teknologi Indonesia merupakan putra terbaik bangsa Indonesia," katanya kepada iNews.id, Rabu (11/9/2019).

Selain sebagai teknokrat, Iqbal mengungkapkan, Habibie juga merupakan tokoh yang diakui dunia sebagai seorang negarawan yang meneken UU Pers sebagai tonggak kebebasan pers Indonesia. Setelah 32 tahun berada di era Orde Baru, pers tak lagi hidup dalam kendali penguasa.

Mantan menteri riset dan teknologi (menristek) era Soeharto itu, menurut dia, menghapus breidel melalui UU Nomor 40/1999. Pers pun menemukan kemerdekaannya.

Editor : Djibril Muhammad
Artikel Terkait
Nasional
9 jam lalu

Komisi IV DPR Dorong Kemenhut Libatkan Polri Awasi Tambang Ilegal di Hutan

Nasional
10 jam lalu

Komisi Percepatan Reformasi Polri bakal Tambah 1 Anggota Perempuan, Siapa Dia?

Nasional
11 jam lalu

Komisi Percepatan Reformasi Polri Rapat Perdana, Bahas Agenda 3 Bulan ke Depan

Nasional
2 hari lalu

Tancap Gas! Komisi Reformasi Polri Rapat Perdana Senin 10 November

Nasional
3 hari lalu

Arahan Prabowo ke Komisi Reformasi Polri: Dengarkan Suara Elite hingga Netizen

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal