Dualisme Demokrat, Andi Arief: Boleh Kami Minta Bukti Pendaftaran Kubu Abal-Abal?

Felldy Aslya Utama
Politisi Partai Demokrat Andi Arief. (Foto: Dok iNews)

JAKARTA, iNews.id - Ketua Badan Pemenangan Pemilu Partai Demokrat, Andi Arief menyinggung soal pendaftaran kepengurusan partai versi Kongres Luar Biasa (KLB) pimpinan Moeldoko. Dia meminta Menteri Hukum dan HAM (Menkumham) Yasonna Laoly menunjukkan bukti pendaftaran itu. 

Andi Arief awalnya menyindir sikap Yasonna Laoly yang enggan menyambut pengurus Partai Demokrat pimpinan Agus Harimurti Yudhoyono (AHY). Menurutnya, partainya tak mempersoalkan sikap tersebut.

"Menkumham boleh saja tak mau menemui partai dan pengurus resmi yang sudah dia setujui dalam SK nya sendiri," kata Andi dalam cuitan di akun Twitter miliknya @Andiarief, Sabtu (20/3/2021).

Namun, kata dia, pengurus partai ingin mengetahui perkembangan pendaftaran kepengurusan partai versi KLB pimpinan Moeldoko. Dia meminta Yasonna menunjukkan bukti pendaftaran tersebut.

"Tapi bolehkah kami meminta bukti pendaftaran elektronik kubu KLB abal-abal?" katanya.

Editor : Reza Yunanto
Artikel Terkait
Internasional
1 hari lalu

Shut Down Pemerintah Berakhir Setelah 43 Hari, Ini Janji Trump kepada Warga AS

Internasional
1 hari lalu

Trump Teken Rancangan Anggaran Federal, Shut Down Pemerintah AS Resmi Berakhir

Internasional
4 hari lalu

Jabat Wali Kota Muslim New York Pertama, Mamdani Simbol Perlawanan Minoritas di AS

Internasional
4 hari lalu

Amerika Terbelah terkait Kemenangan Zohran Mamdani sebagai Wali Kota New York

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal