Habib Rizieq Shihab Jadi Imam Sholat di Sela Pemeriksaan, Makmum Para Polisi

Tim MNC Portal
Habib Rizieq Shihab menjadi imam sholat di sela pemeriksaan polisi. (Foto ist).

JAKARTA, iNews.id - Habib Rizieq Shihab menjadi imam sholat di sela-sela menjalani pemeriksaan di Polda Metro Jaya. Makmum sholat tersebut anggota polisi. 

Dalam video dilihat MNC Portal, Sabtu (12/12/2020), Habib Rizieq mengenakan pakaian serba putih. Sedangkan makmum ada yang berpakaian bertuliskan polisi, dan kuasa hukum Habib Rizieq.

Sholat tersebut saat waktu magrib. Selama pemeriksaan, Habib Rizieq memang diberikan haknya untuk makan dan sholat. 

"Salat sudah disiapkan sesuai protokol kesehatan, makanan minuman juga sudah disiapkan," kata Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Yusri Yunus di Mapolda Metro Jaya, Sabtu (12/12).

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Megapolitan
14 menit lalu

Polisi Sudah Periksa Ayah Siswa Pelaku Ledakan SMAN 72 Jakarta, Apa Hasilnya?

Nasional
31 menit lalu

Bawa-Bawa Lucinta Luna, Kuasa Hukum Roy Suryo cs Ragukan Bukti Polda Metro

Nasional
3 jam lalu

Diperiksa sebagai Tersangka, Roy Suryo Siapkan Barang Bukti ke Penyidik

Nasional
4 jam lalu

Pengacara Roy Suryo Cs Yakin Kliennya Tak Ditahan, Singgung Firli Bahuri dan Silfester Matutina

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal