Infografis Presiden Jokowi Reshuffle Kabinet

Tim iNews
Presiden Joko Widodo (Jokowi) melantik menteri baru dan tiga wakil menteri. (Foto : iNews)

JAKARTA, iNews.id - Presiden Joko Widodo (Jokowi) melantik menteri baru dan tiga wakil menteri. Reshuffle kabinet Indonesia Maju itu dilakukan di Istana Negara, Rabu (15/6/2022).

Mantan Panglima TNI Marsekal (Purn) Hadi Tjahjanto dilantik menjadi Menteri Agraria dan Tata Ruang (ATR) menggantikan Sofyan Djalil. Sementara, Zulkifli Hasan dilantik menjadi Menteri Perdagangan menggantikan M Lutfi.

Sementara itu, posisi wakil menteri tersebut yakni Afriansyah Noor sebagai Wakil Menteri Ketenagakerjaan (Wamenaker), John Wempi Watipo sebagai Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri), Raja Juli Antoni sebagai Wakil Menteri ATR/BPN. 

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Nasional
4 tahun lalu

Infografis Isu Reshuffle 15 Juni, Jokowi Panggil Ketum Parpol ke Istana

Internasional
4 tahun lalu

Infografis Pejabat AS Khawatir Bantuan Rp796 Triliun untuk Ukraina Dikorupsi

Nasional
4 tahun lalu

Infografis Suhu Arab Saudi Panas, Jemaah Haji Harus Pakai Alas Kaki

Nasional
1 tahun lalu

Infografis 7 Menko di Kabinet Merah Putih Prabowo-Gibran

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal