Infografis Tanggal Masuk Sekolah di Jakarta

iNews
Dinas Pendidikan DKI Jakarta memundurkan tanggal masuk sekolah ajaran baru 2023 menjadi 12 Juli. (Foto: iNews)

JAKARTA, iNews.id - Dinas Pendidikan DKI Jakarta memundurkan tanggal masuk sekolah ajaran baru 2023 menjadi 12 Juli. Sebelumnya, peserta didik dijadwalkan masuk tahun ajaran baru pada 10 Juli 2023. 

Hal ini tertuang dalam Surat Edaran Nomor e-0035/SE/2023 tentang Pelaksanaan Hari Pertama Sekolah (HPS) dan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) bagi Peserta Didik Baru tahun Pelajaran 2023/2024. 

Dalam surat tersebut dijelaskan perubahan jadwal terjadi imbas hari libur dan cuti bersama beberapa waktu lalu. Akibatnya, proses penyelesaian Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) menjadi tanggal 11 Juli 2023.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Internasional
2 tahun lalu

Infografis Rusia Usir 9 Diplomat Finlandia

Destinasi
2 tahun lalu

Infografis Surga Tersembunyi di Malang, Singgah ke Pantai 3 Warna

Megapolitan
7 bulan lalu

Infografis 1.100 Lowongan PPSU Dibuka Tahun 2025

Nasional
7 bulan lalu

Infografis Kapan Masuk Kerja dan Sekolah Usai Libur Lebaran 2025? 

Megapolitan
8 bulan lalu

Infografis Cara Daftar Mudik Gratis Pemprov DKI Jakarta 2025

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal