KALIMANTAN BARAT, iNews.id - Gelaran Pemilu 2019 sudah di depan mata. Langkah persiapan dilakukan Perindo dengan pematangan strategi hingga ke tingkat pengurus daerah.
Di Kalimantan Barat (Kalbar) kesiapan Perindo dilakukan pengurus DPW, DPD, dan organisasi sayap Perindo dalam rapat koordinasi wilayah di Pontianak. Di Jawa Barat Perindo menyeleksi kandidat calon legislatif (caleg) yang didukung di pemilu tingkat daerah dan nasional. Seleksi didasarkan pada kriteria yang mampu melahirkan caleg subsantial dan loyal kepada masyarakat,