Jokowi Beri Sinyal Akan Reshuffle : Nanti Diputuskan

Raka Dwi Novianto
Presiden Joko Widodo (Jokowi) memberi sinyal akan melakukan reshuffle. (Youtube Sekretariat Presiden)

JAKARTA, iNews.id - Presiden Joko Widodo (Jokowi) memberi sinyal adanya perombakan atau reshuffle pada kabinetnya kembali. Hal itu saat merespons Partai Nasdem mendeklarasikan Anies Baswedan sebagai Capres 2024.

Jokowi mengatakan bahwa rencana reshuffle selalu ada. Namun belum diputuskan.

"Rencana selalu ada (reshuffle). Pelaksanaan nanti diputuskan," ujar Jokowi di Stasiun Kereta Cepat Indonesia China di Stasiun Kereta Cepat Tegalluar, Cileunyi, Kabupaten Bandung, Kamis (13/10/2022).

Diketahui, Ketua Umum Partai Nasdem Surya Paloh mendeklarasikan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan sebagai Capres 2024. 

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Nasional
12 menit lalu

Pengacara Jokowi Debat dengan Roy Suryo soal Lembar Penguji Skripsi: Ada, tapi Terpisah

Nasional
2 jam lalu

Diajak Ketemu Jokowi dan Minta Maaf, Roy Suryo: Siapa yang Salah?

Nasional
4 jam lalu

Isu Ijazah Jokowi, Ahli Digital Forensik: Times New Roman Sudah Ada di Tahun 80-an

Nasional
5 jam lalu

Andi Azwan Ajak Roy Suryo Ketemu Jokowi: Minta Maaf Aja Beres

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal