Jokowi Minta Tak Perlu Takut dan Alergi dengan AI: Manusia Punya Hati dan Rasa, Mesin Nggak

Raka Dwi Novianto
Presiden Joko Widodo (foto: Sekretariat Presiden)

JAKARTA, iNews.id - Presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta masyarakat tidak takut dengan kemajuan teknologi khususnya kemunculan artificial intelligence (AI). Masyarakat jangan sampai alergi dengan mesin cerdas.

"Ini saya minta sekali lagi jangan alergi dengan teknologi. Jangan hindari perubahan teknologi. Jangan takut dengan mesin cerdas, dengan AI," kata Jokowi pada Dies Natalis ke-60 IPB, Jumat (15/9/2023).

Jokowi menceritakan, saat pertemuan G7 hingga KTT ASEAN lalu, banyak negara yang menceritakan kekhawatirannya pada AI.

"Kemarin waktu di G7, waktu di G20, waktu di ASEAN Summit. semuanya berbicara mengenai AI, takut sekali semua negara mengenai AI. Regulasinya belum ada, aturan mainnya belum ada, AI-nya terus lari terus, ubah-ubah terus. semua dibicarakan. Artinya memang ya kita harus mengantisipasi dan bersiap diri," kata Jokowi.

Dia meyakini dan percaya bahwa teknologi tidak akan pernah bisa mengalahkan manusia. Pasalnya manusia memiliki sesuatu yang tak dimiliki mesin.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Sains
7 hari lalu

Apa Itu CERA-CARE BIOME, Teknologi Baru yang Bantu Maksimalkan Kesehatan Kulit Bayi?

Nasional
14 hari lalu

Dapatkah Rasionalitas Berpikir Bertahan di Zaman Artificial Intelligence? 

Internet
22 hari lalu

Percepat Proses Verifikasi, Telkom Akses Integrasikan Berbagai Aplikasi Berbasis AI

Bisnis
31 hari lalu

Dukung Adaptasi di Era Digital, Telkom Ajak Media untuk Eksplorasi Penggunaan AI

Aksesoris
1 bulan lalu

Kapal Selam Buatan Anak Bangsa Debut di HUT ke-80 TNI, Begini Penampakannya!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal