Mahfud MD Sebut Pertanyaan Gibran Soal Greenflation Receh: Tidak Layak Dijawab

Danandaya Arya Putra
Cawapres Nomor Urut 3 Mahfud MD dalam debat cawapres di JCC Senayan. (Foto: Aldhi Chandra)

JAKARTA, iNews.id - Cawapres nomor urut 3 Mahfud MD menyebut pertanyaan Cawapres nomor urut 2 Gibran Rakabuming Raka soal inflasi hijau sangat receh. Pertanyaan Gibran tidak layak untuk dijawab.

"Kalau akademisi bertanya kayak gitu recehan, oleh sebab itu tidak layak dijawab saya saya kembalikan ke moderator," kata Mahfud dalam debat cawapres di JCC Senayan, Jakarta, Minggu (21/1/2024).

Menurut Mahfud, jawaban Gibran soal inflasi hijau salah. Gibran mengarang jawabannya.

"Saya ingin mencari jawabannya ngawur juga, ngarang-ngarang ngga karuan," katanya.

Mahfud mengatakan ekonomi hijau pemanfaatan produksi eknomi misalnya pangan.

"Saya punya cerita recyle saya bangga orang Madura, orang Madura mempelopori memunguti sampah untuk diolah. Kalau inflasi tergantung kebijakan," katanya.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Nasional
2 hari lalu

Respons Gibran soal Soeharto dan Gus Dur Diusulkan Jadi Pahlawan Nasional 

Nasional
2 hari lalu

Wapres Gibran Minta Menteri dan Kepala Daerah Kawal Proyek Bendungan Jragung

Nasional
3 hari lalu

Daftar 10 Anggota Komisi Percepatan Reformasi Polri, Jimly Asshiddiqie Jadi Ketua  

Nasional
3 hari lalu

Prabowo bakal Lantik Komite Reformasi Polri, Mahfud MD hingga Yusril Tiba di Istana

Buletin
5 hari lalu

Gibran Buka Suara soal Isu Diasingkan ke Papua: Itu Tidak Benar!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal