Nadiem Makarim Datangi Kantor PBNU, Pertemuan Berlangsung Tertutup

Komaruddin Bagja
Mendikbud, Nadiem Makarim tiba di kantor PBNU, Jakarta Pusat, Kamis (22/4/2021) siang. (Foto: MNC Portal Indonesia/Komaruddin Bagja Arjawinangun)

JAKARTA, iNews.id - Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud), Nadiem Makarim mendatangi kantor Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) di Jalan Kramat, Senen, Jakarta Pusat, Selasa (22/4/2021). Nadiem tiba sekitar pukul 14.37 WIB.

Mantan bos Gojek itu tampak mengenakan kemeja batik dan celana hitam. Saat ditemui awak media, Nadiem enggan berkomentar terkait kedatangannya ke kantor PBNU.

Dia langsung menuju lantai tiga dan masuk ruang pertemuan. Penjaga di kantor PBNU mengatakan pertemuan antara Mendikbud dan PBNU berlangsung tertutup.

Editor : Rizal Bomantama
Artikel Terkait
Nasional
3 hari lalu

Nadiem: Saya Terharu Dibilang Saksi Salah Satu Menteri Terbaik dan Paling Jujur

Nasional
3 hari lalu

Momen Nadiem Banjir Pelukan Ojol di Sidang Kasus Korupsi Chromebook

Nasional
3 hari lalu

Sidang Nadiem Makarim Memanas, Pengacara dan Jaksa Debat soal Kamera di Meja

Nasional
3 hari lalu

Jalani Sidang, Nadiem Makarim Mengaku Masih Alami Reinfeksi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal