Prabowo: Petani Harus Punya Mobil, Anak Sekolah yang Bagus

Riyan Rizki Roshali
Presiden Prabowo Subianto di acara Tanam Raya Bersama di Pemulatan, Ogan Ilir (foto: Sekretariat Presiden)

JAKARTA, iNews.id - Presiden Prabowo Subianto ingin para petani di Indonesia hidup makmur. Dia berharap para petani memiliki mobil dan juga anaknya sekolah yang tinggi.

Hal itu dia sampaikan di sela acara Tanam Raya Bersama di Pemulatan, Ogan Ilir, Sumatera Selatan, Rabu (23/4/2025). Mulanya, Prabowo menyinggung bahwa Indonesia akan aman selama bisa memproduksi pangan.

“Kalau pangan kita aman, negara aman. Nggak usah takut saham naik atau turun. Bapak punya saham? Nggak?” ujar Prabowo.

“Selama kita bisa produksi pangan, negara kita aman, nggak usah khawatir. Negara kita kuat, negara kita kaya. Yang sekarang penting adalah pemerataan kekayaan tidak boleh terpusat di segelintir orang. Kekayaan rakyat, kekayaan bangsa harus dirasakan oleh seluruh bangsa Indonesia, seluruh rakyat Indonesia,” sambungnya.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
3 jam lalu

Breaking News: Prabowo Lantik Arif Satria Jadi Kepala BRIN

Nasional
3 jam lalu

Prabowo Lantik Pejabat Baru di Istana Sore Ini

Nasional
4 jam lalu

Presiden Prabowo Kunjungi Australia Rabu Lusa, bakal Bertemu PM Albanese

Nasional
5 jam lalu

Marsinah Diberi Gelar Pahlawan Nasional, Adik Menangis hingga Cium Foto Kakak di Istana

Nasional
6 jam lalu

Soeharto Jadi Pahlawan Nasional, Tutut Ucapkan Terima Kasih ke Prabowo  

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal