"Special Report" Live di iNews dan RCTI+ Rabu Pukul 15.30: Teror Begal Bekasi

Tim iNews
Rangkaian teror begal akan hadir di "Spesial Report" iNews pada Rabu (23/12/2020) pukul 15.30 WIB. (Foto: MNC Media).

JAKARTA, iNews.id - Seorang pelajar di Bekasi tewas mengenaskan setelah menjadi korban begal. Korban diidentifikasi sebagai Andika Putra Prananda, warga Medan Satria, Bekasi, Jawa Barat. 

Dalam melancarkan aksinya, kawanan begal beraksi dalam berkelompok. Terekam kamera CCTV, insiden pembegalan tersebut viral di media sosial. Berbekal rekaman CCTV dan keterangan saksi, polisi kini memburu 8 pelaku. 

Hanya selisih satu hari, teror begal kembali terjadi di Bekasi. Seorang pesepeda menjadi korban begal saat berolahraga. Demi menghindari sabetan senjata tajam, korban menjatuhkan diri dan meminta pertolongan warga. Begal pun ditangkap petugas keamanan sekitar dan dibawa ke kantor polisi. 

Rangkaian teror begal akan hadir di "Spesial Report" hari ini dipandu host Arlista Hadhi pukul 15.30 WIB secara langsung di stasiun televisi berita milik MNC Group, iNews. Ikuti pula program ini melalui aplikasi RCTI+ dan www.rctiplus.com.

Editor : Zen Teguh
Artikel Terkait
Bisnis
2 hari lalu

CTO MNC Digital Indonesia Raih Penghargaan The Most Intelligent CIO 2025 dari iCIO Community

Film
2 hari lalu

Super Deal Indonesia Tayang 10 November 2025 Pukul 19.30 WIB Hanya di MNCTV

Megapolitan
2 hari lalu

Pramono soal Kabar RS di Jakarta Tolak Rawat Warga Baduy Korban Begal: Tidak Benar!

Megapolitan
2 hari lalu

Pramono Buka Suara soal Heboh Warga Baduy Ditolak RS gegara Tak Punya KTP

Nasional
10 hari lalu

iNews Ajak Mahasiswa Unpad Pahami Tren Media di Era Digital

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal