Update 12 Juni 2021, Kasus Covid Tambah 7.465 Jadi 1.901.490 Orang

Binti Mufarida
Ilustrasi virus corona (Antara)

JAKARTA, iNews.id - Kasus covid-19 bertambah 7.465 orang hari ini Sabtu (12/6/2021). Total kasus covid-19 di Indonesia menjadi 1.901.490 orang. 

Kementerian Kesehatan (Kemkes) menyampaikan penambahan kasus covid-19 itu terjadi setelah dilakukan pemeriksaan terhadap 97.959 spesimen. Sementara itu pasien aktif covid-19 hari ini berjumlah 108.324 orang. 

Lalu pasien sembuh dari covid-19 bertambah 5.292 orang hari ini. Total kasus sembuh dari covid-19 di Indonesia menjadi 1.740.436 orang. 

Sedangkan pasien meninggal karena covid-19 bertambah 164 orang hari ini. Akumulasi kasus kematian karena covid-19 di Indonesia menjadi 52.730 orang.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Health
3 hari lalu

Apa Benar Alat Tes TBC INDIGEN dari PCR Covid-19? Ini Faktanya!

Mobil
4 hari lalu

Pemerintah Siapkan Insentif Otomotif, Skema Mirip saat Covid-19

Health
7 hari lalu

Data CKG: 7,5 Juta Kasus Baru Diabetes Ditemukan di Indonesia

Health
15 hari lalu

Ada CKG di Panti Sosial, Ini Penyakit yang Banyak Dikeluhkan Lansia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal