Update 7 Juli 2022, Kasus Covid-19 Tambah 2.881 Orang

riana rizkia
Kasus Covid-19 di Indonesia bertambah 2.881 orang, Kamis (7/7/2022). (Foto: Ilustrasi/Istimewa)

JAKARTA, iNews.id - Kasus Covid-19 bertambah 2.881 orang, Kamis (7/7/2022). Total kasus Covid-19 di Indonesia menjadi 6.103.552 orang.

Data Kementerian Kesehatan menyebut penambahan kasus hari ini merupakan hasil pemeriksaan 76.507 spesimen.

Sementara itu pasien Covid-19 sembuh bertambah 1.877 orang hari ini. Akumulasi kasus sembuh dari Covid-19 di Indonesia menjadi 5.927.730 orang.

Lalu pasien Covid-19 meninggal bertambah 6 orang. Total kasus kematian karena Covid-19 menjadi 156.776 orang.

Kasus aktif Covid-9 di Indonesia mengalami penambahan 998 menjadi 19.046 orang. Saat ini, kasus suspek Covid-19 di Indonesia menjadi 5.015 orang.

Editor : Rizal Bomantama
Artikel Terkait
Nasional
8 jam lalu

Anggota DPR Ungkap Kunci Indonesia Jadi Negara Besar: Kepercayaan Rakyat

Nasional
1 hari lalu

Menkes Pastikan Rehabilitasi Rumah Nakes Korban Banjir Sumatra Rampung sebelum Ramadhan 2026!

Health
1 hari lalu

Banyak Nakes Tinggal di Pengungsian, Menkes Janjikan segera Rehabilitasi Rumah!

Destinasi
2 hari lalu

Bukan soal Uang, Harvard Ungkap Alasan Indonesia Jadi Negara Paling Sejahtera

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal