Terdampak Pandemi Covid-19, Ini Strategi Piaggio Indonesia di 2021

Riyandy Aristyo
Langkah cepat dilakukan PT Piaggio Indonesia dengan melancarkan sejumlah strategi di pasar skuter Indonesia. (Foto: Dok/Piaggio)

JAKARTA, iNews.id - Sektor otomotif menjadi salah satu paling terdampak pandemi Covid-19. Termasuk pasar kendaraan roda dua. Penjualan ritel sepeda motor nasional pada 2020 tercatat turun 38 persen (y/y). 

Memasuki 2021, pasar sepeda motor diharapkan kembali bangkit. Langkah cepat dilakukan PT Piaggio Indonesia dengan melancarkan sejumlah strategi di pasar skuter Indonesia. Salah satunya dengan membuka dealer baru. 

Manager PR PT Piaggio Indonesia, Robby Gozal mengemukakan tahun ini ada sejumlah dealer yang akan dibuka di berbagai kota Indonesia. 

"Dalam hitungan minggu, kita akan buka dealer lagi. Kalau untuk dealer premium seperti yang baru dibuka di Antasari, itu juga sudah disiapkan. Jadi tunggu saja," ujatnya dalam acara Forum Wartawan Otomotif (Forwot), Senin (22/2/2021). 

Seperti diketahui, PT Piaggio Indonesia baru saja memperkenalkan dealer baru dengan konsep Motoplex Premium. Berbeda dengan dealer-dealer lainnya, outlet menyediakan banyak merek seperti Piaggio, Vespa, Aprillia dan Moto Guzzi

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Motor
29 hari lalu

Pasar Otomotif Lesu, Piaggio Akui Penjualan Vespa Melemah

Motor
1 bulan lalu

Kapasitas Produksi 10.000 Unit, Apa Pabrik Piaggio Bakal Rakit Model Lain di Indonesia?

Motor
1 bulan lalu

Vespa LX 150 Meluncur, Bagaimana Nasib Versi 125?

Motor
1 bulan lalu

Vespa Officina 8 Debut di Indonesia Dibuat Terbatas, Intip Harganya

Motor
2 bulan lalu

Vespa Edisi Khusus Officina 8 Mengaspal di Indonesia, Incaran Para Kolektor

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal