Marcus Fernaldi Gideon Segera Buka Gedung Sarana Bulutangkis

Fitradian Dimas Kurniawan
Marcus Fernaldi Gideon (Foto: PBSI)

JAKARTA, iNews.id - Marcus Fernaldi Gideon memiliki gedung bulutangkis pribadi. Bangunan itu berada di kawasan Cibubur, Jakarta Timur.

Gedung tersebut diberi nama Gideon Badminton Hall. Selain untuk kegiatan pribadi, gedung itu kabarnya juga bisa digunakan dalam pembinaan atlet-atlet usia muda.

"Opening soon (segera dibuka)," tulis Marcus di media sosial Instagram, Jumat (24/7/2020).

View this post on Instagram

opening soon!!

A post shared by Marcus Fernaldi Gideon (@marcusfernaldig) on

Postingan tersebut kemudian mendapat respons positif dari netizen. Bahkan akun Instagram Federasi Bulutangkis Dunia (BWF) tampak takjub dengan upaya Marcus mengembangkan olahraga ini.

Tidak hanya itu, atlet bulutangkis Jepang, Takeshi Kamura juga mengagumi gedung Gideon Badminton Hall. Menanggapi hal tersebut, Marcus mengajaknya untuk bertanding di sana.

Jika tidak ada halangan, Gideon Badminton Hall resmi dibuka Agustus 2020. Namun prosesnya masih mengikuti status Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di Jakarta.

Editor : Bagusthira Evan Pratama
Artikel Terkait
All Sport
1 bulan lalu

Hasil Undian Hylo Open 2025: Wakil Indonesia Dapat Jalur Empuk di Babak Pertama

All Sport
2 bulan lalu

Indonesia Tembus Final BWF World Junior Championships 2025 usai Bungkam Tuan Rumah!

All Sport
2 bulan lalu

Link Live Streaming Korea Open 2025: Saksikan Pertarungan Wakil Indonesia dari Babak Pertama!

All Sport
2 bulan lalu

Hasil Undian Ulang Piala Suhandinata 2025: Indonesia Masuk Grup F bersama Hong Kong

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal