Resmi! Barcelona Perkenalkan Xavi Hernandez sebagai Pelatih Baru

Tino Satrio
Xavi Hernandez melambaikan tangan saat diperkenalkan sebagai pelatih baru Barcelona di Stadion Camp Nou, Senin (8/11/2021). (Foto: Twitter/@FCBarcelona)

BARCELONA, iNews.id - Barcelona resmi memperkenalkan pelatih barunya Xavi Hernandez di Stadion Camp Nou, Senin (8/11/2021). Dalam perkenalannya, Xavi menuturkan target yang ingin dicapainya bersama Barcelona.

Xavi Hernandez sekali lagi kembali ke Barcelona. Bukan sebagai pemain tentunya, melainkan sebagai pelatih.

Dalam perkenalannya di depan fans yang hadir, Xavi menuturkan terima kasih karena sudah setia mendukung Barcelona. Melihat banyaknya dukungan fans itulah yang membuatnya merasa siap membangun kembali Barcelona.

"Kehausan akan (kemenangan penggemar) luar biasa, tetapi saya suka tantangan. Saya tahu bahwa perubahan fisik akan penting, tetapi saya siap," kata Xavi dikutip dari Marca, Senin (8/11/2021).

"Bersenang-senang adalah sebuah gol. Saya berterima kasih kepada para penggemar atas dukungan yang mereka berikan kepada saya," sambungnya.

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Artikel Terkait
Soccer
2 hari lalu

5 Striker Calon Pengganti Robert Lewandowski di Barcelona, Ada Pemain Muslim Dortmund!

Soccer
3 hari lalu

Sindir Lamine Yamal Usai El Clasico, Sikap Jude Bellingham Tuai Kritik 

Soccer
3 hari lalu

Ngamuk Saat Diganti di El Clasico, Vinicius Jr Ancam Tinggalkan Real Madrid

Soccer
4 hari lalu

El Clasico Makin Seru! Ribuan Fans Padati Nobar Real Madrid Vs Barcelona Bareng Vision+ dan Indovision di Jakarta

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal