4 Pelatih yang Kandaskan Mimpi Indonesia Juara Piala AFF, Nomor 2 Dijuluki King

Tim Litbang MPI
Pelatih Timnas Thailand, Alexandre Polking. (Foto: Instagram/@changsuek)

JAKARTA, iNews.id - Terdapat 4 pelatih yang kandaskan mimpi Indonesia juara Piala AFF. Salah satunya memiliki julukan King.

Prestasi Timnas Indonesia di Piala AFF masih mentok di peringkat kedua. Tim Garuda menjadi peraih runner-up terbanyak dalam ajang ini.

Tercatat, Timnas Indonesia sudah enam kali finis di posisi dua yaitu pada Piala AFF edisi 2000, 2002, 2004, 2010, 2016, dan 2020. Adapun pada ajang AFF 2022, Fachruddin Aryanto cs hanya sampai babak semifinal setelah kalah 0-2 dari Vietnam.

Vietnam merupakan salah satu lawan yang cukup menantang bagi Indonesia. Tim asuhan Park Hang-seo itu berhasil meredam laju Marc Klok dkk untuk masuk ke laga final. 

Menariknya, Park Hang-seo menjadi satu dari sekian pelatih yang menjegal laju skuad Garuda di gelaran AFF. Siapa saja mereka? Dikutip iNews.id dari Sportstars, berikut uraiannya.

4 Pelatih yang Kandaskan Mimpi Indonesia Juara Piala AFF:

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Artikel Terkait
Soccer
41 menit lalu

Garuda Saudi Buka Suara! Bantah Keras Isu Monopoli Tiket Timnas Indonesia vs Arab Saudi di Jeddah

Soccer
5 jam lalu

Aksi Gila Jay Idzes Jadi Sorotan Serie A Usai Wajahnya Jadi Tameng Kemenangan Sassuolo

Soccer
18 jam lalu

Emil Audero Murka! Sebut Kekalahan dari Pisa Memalukan

Soccer
1 hari lalu

Kevin Diks Cetak Gol Spektakuler saat Monchengladbach Hantam Koln, Statistiknya Bikin Salut!

Soccer
1 hari lalu

Kevin Diks Cetak Sejarah! Pemain Indonesia Pertama Cetak Gol di Bundesliga

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal