Cahya Supriadi Ingin Perkuat Timnas Indonesia Lagi: Semoga Tahun Ini

Andri Bagus Syaeful
Pemain Persija Jakarta Cahya Supriadi berharap dapat kembali membela Timnas Indonesia pada 2024. Sebab, dia ingin memberikan kontribusi terbaiknya buat tim Garuda (Foto: PSSI)

JAKARTA, iNews,id- Pemain Persija Jakarta Cahya Supriadi berharap dapat kembali membela Timnas Indonesia pada 2024. Sebab, dia ingin memberikan kontribusi terbaiknya buat tim Garuda.

Cahya mengatakan pada 2023 memang belum bisa kembali memperkuat Timnas Indonesia. Oleh karena itu, di tahun ini dia akan berusaha menarik perhatian pelatih Skuad Garuda -julukan Timnas Indonesia- Shin Tae-yong

"Belum bisa kembali ke tim nasional. (Semoga 2024 kembali ke tim nasional," kata Cahya dilansir dari laman Persija, Jumat (5/1/2024).

Pemain berusia 20 tahun itu mengatakan saat ini terus berusaha meningkatkan performanya. Jadi, dia akan berlatih lebih keras lagi bersama Skuad Macan Kemayoran -julukan Persija.

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
Soccer
13 jam lalu

Erick Thohir Ungkap Langkah Nyata PSSI Menuju Piala Dunia 2030

Megapolitan
17 jam lalu

Persija Jadi Tim Musafir Tak Bisa Pakai JIS, Pramono: Saya juga Mengeluh

Soccer
17 jam lalu

Kevin Diks Beraksi! Ini Jadwal Monchengladbach Vs FC Koln Live di RCTI

Soccer
16 jam lalu

Persija Siapkan Strategi Rahasia untuk Tumbangkan Arema FC di Kanjuruhan

Soccer
18 jam lalu

Pelatih Persija Curhat Rindu JIS, Sindir Situasi Stadion Usai Dipakai Konser NCT Dream

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal