Erick Thohir Janji Beri Bonus Rp2 Miliar Kepada PSM Makassar Setelah Lebaran

Andika Rachmansyah
Ketua Umum (Ketum) PSSI, Erick Thohir (Foto: MNC Portal Indonesia/Andika Rachmansyah)

JAKARTA, iNews.id – Ketua Umum (Ketum) PSSI, Erick Thohir, memastikan bakal memberi bonus sebesar Rp2 miliar kepada PSM Makassar yang keluar sebagai juara Liga 1 2022/2023. Bonus tersebut nantinya akan diberikan setelah hari raya Idul Fitri.

Erick Thohir merespons polemik tersebut karena sedang menjadi perbincangan hangat. Sebelumnya, PT LIB memang sudah menjelaskan bahwa memang tidak ada hadiah berupa uang dan hal itu sudah disepakati bersama dengan seluruh klub. 

Oleh sebab itu, Erick Thohir bermaksud untuk mengatasi polemik tersebut, dengan memberi memberi bonus sebesar Rp2 miliar kepada PSM Makassar. Namun, bonus tersebut akan diberikan setelah lebaran.
 
“Setelah lebaran, sekarang ini kan bank semua udah mulai libur. Tapi silahkan telpon pak Sadikin Aksa (Dirut PSM Makassar), saya sudah kontak langsung, silahkan tanya pak Sadikin,” kata Erick Thohir dalam jumpa pers di GBK Arena, Rabu (19/4/2023).

Editor : Fitradian Dhimas Kurniawan
Artikel Terkait
Soccer
40 menit lalu

Erick Thohir Berikan Update Terbaru soal Pencarian Pelatih Baru Timnas Indonesia

Soccer
18 menit lalu

SEA Games 2025 Makin Dekat! Kontingen Indonesia Berangkat Awal Desember, Tunggu Lampu Hijau Presiden Prabowo

Soccer
3 jam lalu

Liverpool Restui Giovanni van Bronckhorst ke Timnas Indonesia

Soccer
5 jam lalu

4 Alasan Giovanni van Bronckhorst Sosok Ideal Jadi Pelatih Timnas Indonesia: CV Terbukti di Eropa!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal