Hasil Liga Italia Serie A sampai Senin (16/9/2019) Dini Hari WIB

Bagusthira Evan Pratama
Inter Milan menang 1-0 atas Udinese. (Foto: Tuttosport)

MILAN, iNews.id - Inter Milan untuk sementara menjadi satu-satunya tim yang mampu melaju mulus di kompetisi Serie A musim 2019/2020. Tim asuhan Antonio Conte memiliki sembilan poin usai membukukan tiga kemenangan beruntun.

Teranyar, Inter menang 1-0 atas Udinese. Tampil di Stadion Giuseppe Meazza, Minggu (15/9/2019) dini hari WIB, I Nerazzurri menang berkat gol Stefano Sensi.

Hasil positif juga diraih saudara mereka, AC Milan saat tandang ke markas Hellas Verona. Lewat perjuangan keras, Milan akhirnya menang 1-0 berkat gol penalti Krzysztof Piatek.

Di laga lain, Juventus harus puas memetik satu poin. Cristiano Ronaldo dan kawan-kawan dipaksa bermain imbang 0-0 saat tandang ke markas Fiorentina

Pekan ketiga Serie A masih menyisakan satu pertandingan yang belum dimainkan yakni duel Torino versus Lecce. Terlepas dari itu, berikut hasil giornata ketiga Serie A 2019/2020.

Editor : Bagusthira Evan Pratama
Artikel Terkait
Soccer
3 jam lalu

Inter Milan Siap Revolusi Kiper: Sommer Habis Kontrak, Martinez Masih Misterius!

Soccer
3 jam lalu

Fabio Capello Bongkar Rahasia Kokohnya Pertahanan AC Milan, Luka Modric Dibawa-bawa

Soccer
6 jam lalu

LaLiga Jadi Liga Eropa Paling Ketat! Resmi Capai Circle of Parity Lebih Cepat dari Kompetisi Lain

Soccer
1 hari lalu

Max Allegri Senang! Luka Modric Jadi Pilar Utama AC Milan Hingga 2027

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal