Infografis Kesetiaan Mees Hilgers untuk FC Twente

Johan Jaelani
Infografis Kesetiaan Mees Hilgers untuk FC Twente

ENSCHEDE, iNews.id - Mees Hilgers adalah pemain yang telah bertahun-tahun menunjukkan kesetiaannya kepada FC Twente. Ia bahkan pernah menolak tawaran dari PSV Eindhoven demi klub impiannya.

Saat masih kecil, Mees sebenarnya mendapat peluang untuk mengembangkan karier sepak bolanya bersama PSV Eindhoven. Namun, ia menolak tawaran tersebut karena tidak ingin berjauhan dari keluarganya.

“PSV ingin mengontrak saya ketika saya berusia enam atau tujuh tahun. Tapi kemudian saya harus pindah ke keluarga angkat. Saya tidak menginginkan itu, begitu pula orang tua saya,” kata Mees dikutip dari Voetbal Primeur, Sabtu (30/11/2024).

Editor : Johan Jaelani
Artikel Terkait
Soccer
11 bulan lalu

Infografis Calvin Verdonk Masuk Starting XI Terbaik Liga Belanda November 2024

Soccer
11 bulan lalu

Infografis Mees Hilgers Cedera, Harus Jalani Pemindaian MRI

Soccer
12 bulan lalu

Infografis Mees Hilgers Tak Bisa Bela Timnas Indonesia vs Jepang dan Arab Saudi

Soccer
12 bulan lalu

Infografis Mees Hilgers Cedera jelang Timnas Indonesia Vs Jepang

Soccer
12 bulan lalu

Infografis Kualitas Mees Hilgers Disebut Setara Bek Arsenal

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal