Jadwal Timnas Indonesia di Tahun 2024: Bulan Depan Lawan Jepang di Jakarta!

Ibnu Hariyanto
Jadwal Timnas Indonesia di tahun 2024 sangat padat. Salah satunya melawan Jepang.. (Foto: Instagram/indonesiafootballgalery)

JAKARTA, iNews.id- Jadwal Timnas Indonesia di tahun 2024 sangat padat. Timnas Indonesia menghadapi dua ajang penting di tahun 2024.

Timnas Indonesia sedang dalam performa meningkat belakangan ini. Puncaknya Indonesia berhasil lolos ke putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026. 

Indonesia masuk grup C di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 bersama Jepang, Arab Saudi, Australia, China dan Bahrain. Indonesia sudah bermain dua kali dengan menahan imbang 2 tim langganan Piala Dunia yakni Arab Saudi dan Australia.

Selanjutnya, Indonesia akan melawan tim-tim berat. Bulan Oktober 2024, Indonesia melawan China dan Bahrain. Lalu November 2024 akan jadi ujian berat Shin Tae-yong.

Timnas Indonesia akan menjamu dua raksasa Asia Jepang dan Arab Saudi di Jakarta. Tak hanya Kualifikasi Piala Dunia, Timnas Indonesia akan bermain di Piala ASEAN 2024 bulan Desember 2024.

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
Soccer
12 jam lalu

Kacau! Thom Haye dan Shayne Pattynama Disanksi FIFA, Dilarang Main 4 Laga 

Soccer
19 jam lalu

Nova Arianto Beri Kabar Baik jelang Timnas Indonesia U-17 Vs Brasil

Soccer
1 hari lalu

Erick Thohir Ungkap Langkah Nyata PSSI Menuju Piala Dunia 2030

Soccer
2 hari lalu

Kevin Diks Beraksi! Ini Jadwal Monchengladbach Vs FC Koln Live di RCTI

Soccer
2 hari lalu

Uji Coba Timnas Indonesia U-22 di FIFA Matchday November Tak Masuk Hitungan Ranking FIFA

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal