Kontrak segera Habis, Hakan Calhanoglu Diperebutkan Inter dan Juventus

Bagusthira Evan Pratama
Gelandang AC Milan, Hakan Calhanoglu (Foto: Sempremilan)

MILAN, iNews.id - AC Milan terancam ditinggal Hakan Calhanoglu. Sejauh ini dia belum memperpanjang kontraknya yang akan habis pada musim panas 2021.

Milan sebenarnya ingin melanjutkan kerja sama dengan Calhanoglu. Tapi mereka masih keberatan dengan permintaan gaji dari sang pemain.

Menurut laporan Football Italia, Minggu (15/11/2020) Calhanoglu menuntut bayaran 5 hingga 6 juta euro (Rp84 miliar hingga Rp100 miliar) per musim. Saat ini Calhanoglu masih dibayar 2,5 juta euro (Rp42 miliar).

Situasi pemain asal Turki ini terus dipantau Inter Milan dan Juventus. Keduanya tertarik mendatangkan Calhanoglu di musim 2021/2022 mendatang.

Editor : Bagusthira Evan Pratama
Artikel Terkait
Soccer
10 jam lalu

Del Piero Kirim Kritik Tajam ke Spalletti saat Juventus Ditahan Sporting Lisbon di Liga Champions

Soccer
1 hari lalu

Sejarah Baru AC Milan dan Inter: San Siro Resmi Dibeli dan Akan Disulap Jadi Ikon Baru Dunia

Soccer
1 hari lalu

Juventus Siap Mengguncang Bursa Transfer Januari Setelah Kedatangan Spalletti: Siapa Target Utamanya?

Soccer
3 hari lalu

AC Milan Terancam Kehilangan Mike Maignan, Chelsea Siap Siaga di Garis Depan!

Soccer
3 hari lalu

Spalletti Bandingkan Yildiz dengan Kvaratskhelia dan Di Natale, Lebih Jago Mana?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal