Link Live Streaming Juventus Vs Empoli di RCTI+ : Bidik 3 Poin Perdana Tanpa CR7

Yova Adhiansyah
Juventus jumpa Empoli pada giornata kedua Liga Italia di Allianz Stadium. Duel berlangsung, Minggu (29/8/2021) pukul 01.30 dan disiarkan live streaming di RCTI+.

TURIN, iNews.id - Juventus jumpa Empoli pada giornata kedua Liga Italia di Allianz Stadium. Duel berlangsung, Minggu (29/8/2021) pukul 01.30 dan disiarkan live streaming di RCTI+.

Saat ini Si Nyonya Tua sedang membidik poin penuh perdana. Sebab pada giornata pertama tim asuhan Massimiliano Allegri itu diimbangi Udinese 2-2.

Klub Turin itu berjuang untuk meraih tiga poin perdana tanpa kehadiran Cristiano Ronaldo. Sebab CR7 sudah resmi pindah ke Manchester United.

Tanpa Ronaldo, menarik ditunggu skenario pemain seperti apa yang akan diturunkan Allegri. Ada kemungkinan dia bakal menurunkan duet Paulo Dybala dan Alvaro Morata di lini depan Juventus.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
11 jam lalu

Lionel Messi Sebut Pemain Terbaik setelah Dirinya, Cristiano Ronaldo Tak Masuk!

Soccer
2 hari lalu

Luciano Spalletti Buka Kartu: Juventus Siap Ganti Formasi Besar-besaran usai Jeda Internasional!

Soccer
2 hari lalu

Hasil Lengkap dan Klasemen Liga Italia: AC Milan Ditahan Parma, Juventus Gagal Rajai Derby Turin

Bisnis
4 hari lalu

CTO MNC Digital Indonesia Raih Penghargaan The Most Intelligent CIO 2025 dari iCIO Community

Film
4 hari lalu

Super Deal Indonesia Tayang 10 November 2025 Pukul 19.30 WIB Hanya di MNCTV

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal