Lionel Messi Bagi-Bagi Headphone Anyar ke Semua Rekan Barunya

Fitradian Dimas Kurniawan
Pemain Inter Miami, Lionel Messi (FotoL Inter Miami)

MIAMI, iNews.id - Lionel Messi tampaknya begitu senang bergabung dengan Inter Miami. Dia bahkan disebut memberikan hadian kepada seluruh rekan satu timnya yang baru, berupa headphone.

Pemain berjuluk La Pulga itu kini memiliki klub baru, usai meninggalkan Paris Saint-Germain (PSG). Bukan pulang ke Barcelona atau bergabung ke Al Hilal, dia memilih untuk merapat ke Inter Miami.

Sebagai bentuk apresiasinya, Messi tak melupakan rekan barunya di Inter Miami. Oleh sebab itu, dia diketahui memberikan headphone mahal, dengan mereka Beats by Dre.

Salah satu pemain yang kedapatan telah menggunakannya adalah DeAndre Yedlin. Mantan pemain Newcastle United itu mengaku mendapatkannya dari Messi, dan semua anggota tim Inter Miami mendapatkannya.

Editor : Fitradian Dhimas Kurniawan
Artikel Terkait
Soccer
5 hari lalu

Cristiano Ronaldo Kembali Jadi Pesepak Bola Termahal di Dunia

Soccer
6 hari lalu

Lionel Messi Gelar Turnamen U-16: Barcelona dan Chelsea Ikutan, Real Madrid Enggak Diajak

Soccer
7 hari lalu

Lionel Messi Pecahkan Rekor Neymar, Argentina Bantai Puerto Rico

Soccer
19 hari lalu

Kejutan! Lionel Messi Akan Datang ke Asia, Ini Negara yang Dikunjungi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal