Liverpool Vs Inter Milan: Bastoni Pede Nerazzurri Comeback, Bawa-bawa Cristiano Ronaldo

Quadiliba Al-Farabi
Alessandro Bastoni bertekad ingin membawa klubnya bangkit saat lawan Inter Milan di leg kedua 16 besar Liga Champions 2021/2022. (Foto: Inter.it)

MERSEYSIDE, iNews.id- Bintang Inter Milan Alessandro Bastoni bertekad ingin membawa klubnya bangkit saat lawan Inter Milan di leg kedua 16 besar Liga Champions 2021/2022. Untuk itu, Bastoni meminta rekan-rekannya tak takut.

Laga leg kedua akan berlangsung di Anfield, Rabu (9/3/2021) dini hari WIB. Inter Milan dalam pekerjaan berat saat bertandang ke markas The Reds itu.

Inter tertinggal 0-2 di leg pertama. Terlebih Liverpool punya catatan apik di Anfield.

Liverpool tidak pernah kalah di kandang selama setahun. Selain itu mereka tidak pernah kalah di pertandingan Eropa setelah memenangkan leg pertama tandang (36 kali).

Bukan sekadar kemenangan, Inter setidaknya harus mencetak dengan defisit dua gol tanpa kebobolan. Liverpool juga sulit dikalahkan dengan cara ini.

Dalam 199 pertandingan di eropa, Liverpool hanya kalah dua gol sebanyak tujuh kali. Itu pun terakhir kali terjadi saat di markas lawan di Budapest melawan RB Leipzig musim lalu.

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
Soccer
2 jam lalu

Terungkap, Begini Suasana Ruang Ganti Liverpool usai Kalah Menyakitkan dari Brentford

Soccer
5 jam lalu

Messi Buka Suara Soal Gelar GOAT, Bandingkan Dirinya dengan Maradona dan Michael Jordan

Soccer
13 jam lalu

Viral Cristiano Ronaldo Komat-kamit sebelum Gagal Eksekusi Tendangan Bebas, Al-Nassr Auto Tersingkir

Soccer
1 hari lalu

Kronologi Kecelakaan Kiper Inter Milan yang Menewaskan Lansia 81 Tahun

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal