Media Asing Soroti Kehebatan Shin Tae-yong Kalahkan Pelatih Juara Piala Dunia U-20

Abdul Haris
Pelatih Timnas Indonesia U-23 Shin Tae-yong. (Foto: REUTERS)

DUBAI, iNews.id – Media asing menyoroti kehebatan Pelatih Timnas Indonesia U-23 Shin Tae-yong (STY) yang berhasil mengalahkan pelatih juara Piala Dunia U-20. 

Momen tersebut terjadi saat Timnas Indonesia U-23 menang 1-0 atas Uni Emirat Arab (UEA) pada uji coba di Rashid Stadium, Dubai, Senin (8/4/2024). Satu gol Witan Sulaeman pada menit ke-52 menjadi penentu kemenangan tim Garuda Muda. 

Menurut media Korea Selatan, Sport Naver, meski hanya laga uji coba, pertandingan ini bisa jadi gambaran potensi Timnas Indonesia U-23. 

“Para pemain Indonesia terlalu banyak membuang peluang mencetak gol. Jika kami memanfaatkan peluang dengan baik, kami bisa saja menang 4-0,” ujar STY tak puas hanya menang satu gol kontra UAE. 

Kedua negara sedang mempersiapkan tim untuk tampil di Piala Asia U-23 2024 yang bakal digelar di Qatar pada 15 April hingga 3 Mei 2024. Turnamen ini juga menjadi kualifikasi sepak bola putra untuk tampil di Olimpiade Paris 2024. 

Dari ajang ini, 3 tiket lolos langsung ke Olimpiade tersedia. Jika finis di peringkat 4, mereka harus melakoni laga playoff kontra wakil Afrika.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Soccer
9 jam lalu

Hamka Hamzah Sebut 2 Sosok yang Cocok Latih Timnas Indonesia, Siapa Saja?

Soccer
10 jam lalu

3 Alasan Timur Kapadze Cocok Jadi Pelatih Timnas Indonesia

Soccer
5 hari lalu

Resmi! Jadwal Timnas Indonesia U-22 di FIFA Matchday November 2025

Soccer
7 hari lalu

Riwayat Pendidikan Jeje Penerjemah STY di Timnas Indonesia

All Sport
7 hari lalu

PSSI Fokus Cari Pelatih Baru, Anggota Exco Ini Pastikan Shin Tae-yong Tak Masuk Agenda

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal