Pelatih Malaysia U-16 Sombong usai Lolos Piala Asia U-17: Kami Sengaja Main Jelek Vs Guam

Ilham Sigit Pratama
Pelatih Malaysia U-16, Osmera Omaro sombong usai anak asuhnya lolos otomastis ke Piala Asia U-17 2023. Dia menyebut anak asuhnya sengaja main jelek saat melawan Guam. (foto: Andri/MPI)

BOGOR, iNews.id- Pelatih Malaysia U-16, Osmera Omaro sombong usai anak asuhnya lolos otomastis ke Piala Asia U-17 2023. Dia menyebut anak asuhnya sengaja main jelek saat melawan Guam.

Malaysia U-16 secara mengejutkan tampil impresif saat membantai Timnas Indonesia U-16 dengan skor mencolok 5-1 pada laga pamungkas Kualifikasi Piala Asia U-17 2023. Laga berlangsung di Stadion Pakansari, Bogor, Minggu (9/10/2022).

Hasil itu membuat Malaysia U-16 finis sebagai pemuncak Grup B. Padahal, permainan Malaysia U-16 sepanjang Kualifikasi Piala Asia U-17 2023 kurang meyakinkan. 

Terlebih, Harimau Muda -julukan Malaysia U-16- hanya main imbang 1-1 melawan Guam. Padahal Guam jadi lumbung gol Indonesia dan UEA.

Omaro akhirnya membuka rahasia Malaysia bisa lolos ke Piala Asia U-17. Dia mengatakan timnya memang sengaja tidak menampilkan kekuatan penuh ketika menghadapi Guam U-16.

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
Internasional
7 jam lalu

Malaysia Luncurkan Mobil Listrik Pertama Buatan Dalam Negeri Bulan Ini

Internasional
2 hari lalu

Kapal Pengungsi Rohingya Terbalik di Perairan Malaysia-Thailand, Ratusan Orang Hilang

Internasional
10 hari lalu

Viral, Gedung Petronas Tower 3 Kuala Lumpur Terbakar

Health
13 hari lalu

Virus Influenza A Menggila di Malaysia, Sekolah Ditutup Sementara!

Internasional
15 hari lalu

Trump Puji Anwar Ibrahim: Tanda Tangan Anda Menarik!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal